"www.drg.co.id" by Dentists to dentists Please share as , Events, meetings, promotions, etc.            Tulis berita atau Balas komentar, Daftar Dulu,            CARI INFO , BERITA, SEMIANAR,JUAL BELI, LOWONGAN, HIBURAN, TERLANGKAP UNTUK DOKTER GIGI DRG.CO.ID,           
   Home >> BERITA PDGI
 
Date : 19-03-18 10:52
Cara Membersihkan Retainer Gigi dengan Tepat
 Writer : nurul0319 (114.♡.172.249)
Hits : 19,713  
   https://www.medcom.id/rona/kesehatan/4KZnZg0K-cara-membersihkan-retain… [7694]
Tidak semua bakteri di mulut Anda buruk. Ada yang benar-benar melindungi Anda dari bakteri jahat yang hidup dalam plak. (Foto: Ilustrasi. Dok. Kyle Loftus/Unsplash.com)
Tidak semua bakteri di mulut Anda buruk. Ada yang benar-benar melindungi Anda dari bakteri jahat yang hidup dalam plak. (Foto: Ilustrasi. Dok. Kyle Loftus/Unsplash.com)

Cara Membersihkan Retainer Gigi dengan Tepat

Rona  kesehatan gigi dan mulut
Raka Lestari • 08 Februari 2019 12:40
Jakarta: Salah satu hal yang dilakukan setelah menggunakan kawat gigi selama beberapa waktu adalah menggunakan retainer. Penggunaan retainer ini digunakan untuk menjaga gigi Anda tetap rata setelah menggunakan kawat gigi tersebut. 
 
Dan mungkin ada banyak pengguna retainer yang masih belum mengetahui cara membersihkan retainer dengan benar. Menurut sebuah survei yang diterbitkan dalam American Journal of Orthodontics & Dentofacial Orthopaedics, sebanyak 81 persen dari 1200 orang yang pernah memakai kawat gigi menggunakan retainer. 
 
Jadi bagaimana cara membersihkan retainer dengan benar jika Anda masih memakainya secara rutin? "Retainer harus dibersihkan setidaknya satu kali sehari," ujar dokter gigi umum dan kosmetik Victoria Veytsman, DDS kepada Elite Daily.

"Penting untuk Anda perhatikan, bahwa Anda tidak mungkin memasukkan suatu barang yang dapat membahayakan kesehatan mulut ke gigi Anda."
 
Penting untuk diingat bahwa retainer memiliki berbagai jenis yang berbeda. "Retainer Invasalign harus disikat dengan lembut dengan air hangat dan sikat gigi, dan Invisalign memiliki kristal pembersih khusus untuk merendamnya," jelas Dr Veytsman. 
 
Cara Membersihkan Retainer Gigi dengan Tepat
(Salah satu hal yang dilakukan setelah menggunakan kawat gigi selama beberapa waktu adalah menggunakan retainer. Penggunaan retainer ini digunakan untuk menjaga gigi Anda tetap rata setelah menggunakan kawat gigi tersebut. Foto: Ilustrasi. Dok. Pixabay.com)
 
"Saya sering menggunakan hidrogen peroksida untuk menjaga retainer saya bebas kuman, tetapi sebenarnya ini bukan strategi terbaik," ujar Dr Ana Castilla, DDS, MS, seorang ortodontis yang berbasis di Oregon. 
 
"Saya tidak menyarankan untuk menggunakan hidrogen peroksida karena itu akan menghapus sebagian besar bakteri dalam retainer Anda, itu juga dapat mengganggu mikrobioma oral Anda dengan membunuh beberapa bakteri baik di mulut Anda," jelasnya. 
 
"Tidak semua bakteri di mulut Anda buruk. Ada yang benar-benar melindungi Anda dari bakteri jahat yang hidup dalam plak."
 
Jika Anda ingin mencoba alami dalam, Dr Castilla menyarankan untuk menggunakan cuka putih atau white vinegar sebagai gantinya. 
 
"Saya sarankan untuk merendam retainer Anda dalam cuka putih selama 15 menit, diikuti dengan menggosok dengan sikat gigi lembut untuk menghilangkan plak yang tersisa," katanya. 
 
"Cuka putih adalah pembersih alami dan tidak akan membahayakan Anda atau retainer Anda. Selain itu, cuka putih akan membantu menghilangkan bau tak sedap pada retainer Anda." 
 
Soda kue yang dicampur dengan air juga bisa menjadi solusi pembersih alami yang aman dan efektif, tambah Dr Castilla.

 
 

Total 552



No. SUBJECT WRITER DATE HIT
312 5 Tips Menyimpan Sikat Gigi yang Benar Supaya Tak Jadi Sarang Kuman nurul0319 2019-03-04 10:12 16840
311 Panduan Tepat Merawat Gigi yang Dipasang Behel nurul0319 2019-03-05 11:04 26155
310 Bukan Cuma Permen! Kebanyakan Makan Buah Asam Juga Bisa Merusak Gigi nurul0319 2019-03-05 11:20 18998
309 Berbagai Hal yang Bisa Menyebabkan Gigi Mudah Patah, Plus Tips Pencegahannya nurul0319 2019-03-06 12:26 20405
308 6 Pilihan Makanan yang Baik Dikonsumsi Setelah Cabut Gigi nurul0319 2019-03-06 12:28 16984
307 Gigi Sakit Setelah Makan Makanan Panas atau Dingin? Atasi dengan 5 Cara Ini! nurul0319 2019-03-08 11:04 20013
306 Gusimu Berdarah? Hati-Hati 3 Penyakit Berbahaya Yang Mengintai Di Balik Gusimu nurul0319 2019-03-08 11:13 13171
305 Cerita Dokter Kepresidenan Seberapa Sering Jokowi Sakit Gigi nurul0319 2019-03-09 11:03 27883
304 Malas Gosok Gigi Sebelum Tidur? Hati-Hati Dampaknya Bisa Sangat Serius nurul0319 2019-03-09 11:06 25927
303 Malas menyikat gigi, tunas jambu biji tumbuh di mulut pria ini, duh! nurul0319 2019-03-11 14:02 17145
302 Teknologi Berkembang, Kemungkinan Tak Ada Lagi Cabut Gigi nurul0319 2019-03-11 14:14 26055
301 5 Obat Sakit Gigi Alami Paling Ampuh nurul0319 2019-03-11 14:26 19861
300 Ratusan Siswa PG-TK Al Irsyad Check Kesehatan Gigi Serentak nurul0319 2019-03-12 11:28 26173
299 Dibayar Rendah, 35 Ribu Dokter Gigi Ancam Mundur dari BPJS Kesehatan nurul0319 2019-03-12 11:42 26406
298 Ingin Cabut Gigi Geraham Bungsu? Lakukan Sebelum Umur 30 Tahun nurul0319 2019-03-13 11:34 27555
297 Pilihan Snack Sehat untuk Balita yang Ramah Gigi nurul0319 2019-03-13 11:40 18800
296 Sumpah Dokter Gigi XV : Pemerataan Pelayanan Kesehatan Gigi dan Mulut di Indonesia nurul0319 2019-03-14 11:31 17450
295 Catat, Tiga Langkah Bersihkan Gigi dan Mulut Hingga 100 Persen nurul0319 2019-03-14 11:45 25056
294 Hati-hati, Infeksi Gigi Bisa Menyebar ke Organ Lain nurul0319 2019-03-15 11:44 17365
293 Menggosok Gigi Kini Cuma Butuh 10 Detik dengan Sikat Rp 1,7 Juta nurul0319 2019-03-15 11:56 21546
292 Begini agar Gigi Lebih Putih Hanya dengan Garam nurul0319 2019-03-15 15:01 17090
291 Awas, Gigi Berlubang Bisa Sebabkan Stroke. Ini Kata Dokter nurul0319 2019-03-15 15:28 26816
290 3 Kiat Mengatasi Gigi Sensitif nurul0319 2019-03-16 11:21 17548
289 Intip Kesalahan yang Kerap Terjadi saat Menggosok Gigi nurul0319 2019-03-16 11:24 17342
288 Gara-gara Stres, Ini Masalah yang akan Terjadi pada Gigi Anda nurul0319 2019-03-18 10:48 18678
287 Cara Membersihkan Retainer Gigi dengan Tepat nurul0319 2019-03-18 10:52 19714
286 Kerusakan Gigi Bisa Picu Penyakit Kronis nurul0319 2019-03-20 14:06 15218
285 Cara Cepat Membersihkan Karang Gigi nurul0319 2019-03-20 14:16 14319
284 Faktor Penyebab Terbentuknya Plak nurul0319 2019-03-20 14:19 14240
283 Kebersihan Gigi dan Mulut, Pekerjaan Rumah yang Tak Kunjung Usai nurul0319 2019-03-21 11:16 20183
Begin  1  2  3  4  5  6  7  8  9  10  Next  End
 

'COMMUNITY'
     PAMERAN 
     SEMINAR 
     JOURNAL 
     BERITA PDGI 
     LOWONGAN 
     SUPPLIERS 
     KONSULTASI GIGI 
     KONSULTASI GIGI-- 


 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Today : 844 | Yesterday : 970

Max : 6,649   Total : 2,109,794
 

About ME | BLOG | PRIVACY | GUEST

Copyright 2012(c) drg.co.id  All Rights Reserved.